Jarang Diketahui Orang, Inilah 5 Manfaat Baik Ikan Lele untuk Bantu Jaga Kesehatan Tubuh

- 26 November 2022, 08:29 WIB
Ilustrasi ikan lele untuk membantu menjaga kesehatan tubuh / Pixabay / blende12
Ilustrasi ikan lele untuk membantu menjaga kesehatan tubuh / Pixabay / blende12 /

HALOYOUTH - Ikan lele atau yang memiliki nama latin Clarias ini merupakan salah satu jenis ikan yang keberadaannya mudah kita temukan di hampir seluruh daerah Indonesia.

Bahkan budidaya ikan lele juga banyak dikembangkan karena menjadi ikan paling diminati oleh masyarakat untuk dijadikan sebagai lauk pelengkap nasi.

Pengolahan ikan lele untuk dikonsumsi juga terbilang sangat mudah dan banyak ragamnya, mulai dari nugget, bakso, burger, salad, hingga yang sering kita jumpai yaitu pecel.

Baca Juga: Simak 6 Manfaat Baik Petai Cina untuk Kesehatan, Salah Satunya Mampu Basmi Cacing di Tubuh

Selain untuk dikonsumsi, ternyata kita juga bisa mengambil manfaat baik dari ikan lele untuk membantu menjaga kesehatan tubuh agar terhindar dari beberapa jenis penyakit.

Sebab dalam ikan yang memiliki kumis ini terdapat kandungan mineral, vitamin, dan omega 3 yang tentunya mempunyai peran penting untuk kesehatan tubuh kita.

Sebagaimana telah dirangkum Haloyouth.com dari berbagai sumber, berikut ini adalah lima manfaat baik untuk kesehatan yang akan kita dapatkan ketika mengkonsumsi ikan lele:

1. Menjaga Kesehatan Mata

Manfaat pertama yang akan kita dapatkan dari mengkonsumsi ikan lele yaitu membantu menjaga mata agar tetap bersih dan sehat, sehingga terhindar dari masalah penglihatan.

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x