Sinopsis Assassins Creed Tayang di Bioskop Trans TV Malam Ini, Aksi Perjalanan Waktu ke Andalusia

- 20 April 2022, 00:05 WIB
Michael Fassbender,  pemain film Assassins Creed
Michael Fassbender, pemain film Assassins Creed /Tangkapan layar YouTube 20th Century Studio/

HALOYOUTH – Film Assassins Creed akan tayang kembali di Bioskop Trans TV malam ini, Rabu, 20 April 2022 pukul 21.30 WIB usai penayangan program Tanpa Batas.

Film aksi petualangan ini disutradarai Justin Kurzel, dengan naskah skenario ditulis Bill Collage, Scott Frank, Adam Cooper, dan Michael Lesslie yang diadaptasi dari video game Assassins Creed dari Ubisoft.

Adapun nama-nama produser yang terlibat dalam produksi film ini, di antaranya Jean-Julien Baronnet, Michael Fassbender, Patrick Crowley, Arnon Milchan, Conor McCaughan, dan Frank Marshall.

Dirilis pertama kali pada 21 Desember 2016, film ini menampilkan akting Michael Fassbender, Marion Cotillard, Jeremy Irons, Brendan Gleeson, hingga Michael K. Williams.

Baca Juga: Sinopsis Miracle in Cell No. 7, Film Remake Korea tentang Perjuangan Seorang Ayah Melindungi Anak

Film ini diproduksi Regency Enterprises yang bekerja sama dengan Ubisoft Motion Pictures, RatPac-Dune Entertainment, DMC Film, New Regency Pictures, dan The Kennedy/Marshall Company. Distributornya sendiri adalah 20th Century Fox.

Film ini menelan biaya produksi sebesar US$150-200 ribu atau sekitar Rp2,1 juta. Namun film ini berhasil meraih kesuksesan dengan mendapatkan pendapatan sebesar US$200 juta atau sekitar Rp2,4 miliar.

Adapun sinopsis Assassins Creed bercerita tentang putra anggota Assassin bernama Callum ‘Cal’ Lynch. Ia memiliki dendam kepada sang ayah karena telah membunuh ibunya di depan dirinya sendiri.

Beberapa tahun kemudian, Callum menjadi narapidana karena kasus pembunuhan. Ia pun divonis hukuman mati, tetapi ia berhasil selamat berkat bantuan Abstrego Industry.

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah