Arti Mimpi Dikejar Sapi Menurut Primbon Jawa, Pertanda Kurang Baik?

- 16 Agustus 2022, 13:17 WIB
Ilustrasi dikejar hewan sapi/Pixabay/Pen_ash/
Ilustrasi dikejar hewan sapi/Pixabay/Pen_ash/ /

HALOYOUTH - Mimpi kerap kali dianggap sebagai bunga tidur semata, namun beda halnya dengan penjelasan menurut Primbon Jawa.

Dalam Primbon Jawa setiap mimpi mengenai hal apapun itu memiliki makna masing-masing. Baik itu yang menggembirakan hingga berarti buruk.

Arti mimpi yang baik berkaitan dengan tanda rezeki atau nasib baik kedepannya, dan ada juga yang berarti buruk karena akan kehilangan sesuatu ataupun orang terdekat kita.

Setiap orang pasti pernah mengalami mimpi dalam tidurnya, salah satunya mungkin pernah bermimpi dikejar-kejar hewan yaitu sapi.

Baca Juga: 3 Arti Mimpi Melihat Gedung atau Bangunan Menurut Primbon Jawa

Jika kamu pernah bermimpi tentang dikejar-kejar sapi, mimpi tersebut memiliki arti menurut pemaparan Primbon Jawa.

Arti mimpi dikejar sapi menurut Primbon Jawa memiliki arti yang baik atau mengembirakan dan juga ada buruknya.

Arti baik dan buruknya dari mimpi dikejar sapi ini, akan baik atau buruk menurut Primbon Jawa tergantung pada alur mimpi yang dialaminya.

Sebagaimana haloyouth.com melansir dari kanal YouTube Novi Amalia berikut adalah arti mimpi dikejar sapi menurut Primbon Jawa.

Baca Juga: Arti Mimpi Melihat Buah yang Begitu Berlimpah Ruah Menurut Primbon Jawa

- Arti Mimpi Dikejar Sapi Menurut Primbon Jawa

Jika kamu pernah mengalami bermimpi tentang mimpi dikejar sapi, menurut Primbon Jawa mimpi dikejar sapi memiliki arti yang kurang baik.

Arti kurang baik dari mimpi dikejar sapi menurut Primbon Jawa yaitu, sebagai pertanda bahwa kamu akan ditagih tentang hutang kamu yang selama ini belum lunas.

Namun jangan khawatir, arti mimpi dikejar sapi besar menurut sudut pandang psikologi memiliki makna yang mengarah ke hal yang baik-baik.

Baca Juga: Dari Pertanda Baik Hingga Buruk, Berikut 5 Arti Mimpi Jatuh ke Dalam Sumur Menurut Primbon Jawa

Bermimpi tentang mimpi dikejar sapi besar, mimpi ini memiliki arti bahwa kamu sedang berusaha keras untuk mendapatkan untung dari usaha yang kamu sedang jalani.***

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah