15 Rekomendasi Nama Bayi laki-laki Jawa 3 Kata, bermakna Raja, Dermawan, Berkarisma dan Pandai

- 13 Maret 2022, 09:38 WIB
10 Insiprasi Nama bayi Laki-laki Diambil dari Al-qur'an Beserta Artinya, Nomor 5 Banyak Diminati
10 Insiprasi Nama bayi Laki-laki Diambil dari Al-qur'an Beserta Artinya, Nomor 5 Banyak Diminati /Facebook Foto Bayi/

5. Dipa Lingga Madaharsa
Artinya anak laki-laki yang berkuasa seperti raja dengan kekuasaan dan cinta.

Baca Juga: 8 Rekomendasi Nama Bayi Laki-laki yang Mengandung Kata Ibrahim

6. Endra Kaesang Mahaprana
Artinya anak laki-laki tampan dan optimis bagaikan raja keturunan bangsawan.

7. Gadhing Harjasa Gumelar
Artinya anak laki-laki yang jujur penuh keindahan dan kuat.

8. Gunawan Jaya Prayoga
Artinya anak laki-laki yang berguna, perbuatannya bagus dan luar biasa.

9. Herjuno Raden Manggala
Artinya anak laki-laki yang sangat sopan seperti pemimpin bangsawan.

10. Jatmika Lintang Bramantya
Artinya anak laki-laki yang penuh semangat dan sopan santun bagaikan bintang yang bersinar.

Baca Juga: Nama Bayi Laki-Laki Islami Terbaik 3 Kata, Berawalan Muhammad Beserta Artinya

11. Kama Maheswara Pradana
Artinya anak laki-laki yang dipuja bagaikan raja besar yang sangat kaya dan dermawan.

12. Mada Prabu Pranadipa
Artinya anak laki-laki yang penuh kegembiraan dan keberanian seperti seorang raja.

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi

Sumber: YouTube Nurul Findi Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah