Kamu Harus Tahu! Ini Daftar Fakultas dan Jurusan Kuliah di Indonesia Terbaru 2022 Lengkap dengan Penjelasannya

- 10 Maret 2022, 21:57 WIB
Ilustrasi
Ilustrasi /Pixabay/nastya_gepp/

HALOYOUTH - Apa itu fakultas dan jurusan kuliah? Pertanyaan ini mungkin selalu terbayang-bayang dalam benak kamu yang sebentar lagi menginjak pendidikan tingkat perguruan tinggi.

Harus kamu ketahui bahwa fakultas dan jurusan kuliah memiliki pengertian yang sangat jauh berbeda.

Pengertian fakultas sebenarnya merupakan serapan dari Bahasa Belanda yaitu faculteit yang bermakna bagian administrasi dalam Universitas atau perguruan tinggi.

Secara singkat fakultas adalah sebuah bagian administratif yang menaungi beberapa jurusan dalam satu Universitas.

Baca Juga: 5 Kampus Paling Estetik di Dunia, Dijamin Buat Kamu Betah Belajar

Nah sudah faham kan tentang apa itu yang dimaksud fakultas dalam perguruan tinggi atau Universitas.

Nah selanjutnya mari kita ketahui terlebih dahulu tentang apa itu yang dimaksud dengan jurusan kuliah.

Jurusan perkuliahan adalah bagian dari satu fakultas atau perguruan tinggi yang bertanggung jawab untuk mengelola dan mengembangkan suatu bidang studi.

Umumnya jurusan perkuliahan itu dinaungi oleh satu fakultas, dan dalam satu fakultas terdapat beberapa jurusan.

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x