5 Penyebab yang Membuat Rezeki Tidak Lancar, Salah Satunya Adalah Syirik

- 2 April 2023, 09:45 WIB
Ilustrasi/ASphotofamily/freepik
Ilustrasi/ASphotofamily/freepik /

3. Menyakiti Orang Tua

Apabila telah terjadi dalam mengucapkan perkataan yang menyakiti hati orang tua, maka segeralah untuk meminta maaf kepada orang tua. Bahwasanya Ridha Allah SWT ada pada Ridhanya orang tua.

4. Memakan yang Bukan Hak Sendiri

Harta dan kekayaan milik seseorang terdapat hak dari fakir miskin, salah satunya ialah anak yatim piatu yakni 2,5%. Setiap umat Islam dianjurkan untuk menyisihkan sebagian hartanya bagi mereka yang membutuhkan.

5. Berdagang Tidak Jujur

Adapun seorang muslim yang melakukan jual beli hendaknya tidak mengurangi takaran, sebaiknya melebihkan sedikit takaran, dan niatkan hal ini untuk bersedekah.

Keburukan orang yang tidak jujur akan memperoleh hasil yang banyak, akan tetapi setelahnya dia akan mendapatkan kekecewaan atas perbuatan yang tidak jujur tersebut.***

Halaman:

Editor: Rifqiyudin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x