Cara Hilangkan Bau Prengus pada Daging Kambing

- 31 Juli 2020, 00:14 WIB
Ilustrasi daging kambing. *Pexels
Ilustrasi daging kambing. *Pexels /Pexels/

Diamkan beberapa saat untuk meredam bau prengus, kemudian Anda sudah bisa mulai memasaknya.

Baca Juga: Beberapa Tips agar Olahan Daging Menjadi Empuk

3. Masak daging dengan nanas

Sudah dikenal sejak lama bau prengus daging kambing dapat dihilangkan dengan cara memasaknya dengan buah nanas.

Selain menghilangkan bau, nanas juga bermanfaat membuat daging semakin empuk

4. Mengolahnya dengan lengkuas dan daun salam

Bagian tubuh hewan kurban yang dapat diolah bukan daging saja, jerohan pun dapat dimasak. Untuk membersihkan dan memasak daging beserta jerohan, Anda dapat merebusnya terlebih dahulu dengan lengkuas dan daun salam.

Nantinya air rebusan itu akan menimbulkan busa putih, busa tersebut yang membuat dagigng bau.

Kemudian Anda dapat membuang air dan mengambil daging tersebut serta bisa langsung diolah.

Semoga cara-cara di atas membantu Anda dalam menghilangkan bau prengus dan memasak daging ya! Selamat mencoba. ***

Halaman:

Editor: Alvin Aditya Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x