'Tikus Raksasa' Berbulu Hitam Bisa Bikin Warga Lari Ketakutan, Begini Potret dan Fakta di Baliknya

- 28 September 2020, 09:51 WIB
Ilustrasi tikus raksasa
Ilustrasi tikus raksasa /Pixabay.com/ Kapa65/

HALOYOUTH.COM - Apa yang Anda lakukan jika bertemu dengan tikus raksasa?

Beberapa waktu lalu viral potret 'tikus raksasa' membuat kaget petugas kebersihan, loh.

Bahkan beberapa warga mengaku akan lari ketakutan jika melihat 'tikus raksasa' tersebut.

Baca Juga: Ingin Dapat BLT UMKM Rp2,4 Juta? Jangan Lupa Segera Penuhi Persyaratan Penting Ini

'Tikus' yang ukurannya besar tersebut membuat orang yang melihatnya merasa kerdil.

Melansir dari Mirror.co,uk (23/9/2020), para pekerja yang membersihkan sistem drainase kota tercengang setelah berhadapan langsung dengan 'tikus raksasa' yang membuat mereka kerdil.

Saat kru berjuang untuk menghilangkan 22 ton sampah dari terowongan limbah Mexico City, mereka menemukan 'makhluk' yang sangat hidup dengan bulu realistis duduk dalam posisi membungkuk.

Setelahnya, 'tikus raksasa' tersebut diangkat ke permukaan lalu disemprot dengan air.

Baca Juga: Arti Mimpi Hamil yang Dibongkar Oleh Ahli, Ternyata Gambarkan Kondisi Kehidupan yang Seperti Ini

Halaman:

Editor: Purnama

Sumber: mirror.co.uk


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x