Jadwal Lengkap Piala Thomas dan Uber untuk Indonesia, Deretan Pemain Ini yang Jadi Tumpuan Kemenangan!

- 4 Oktober 2021, 20:43 WIB
Susunan pemain tim bulu tangkis Indonesia yang akan berlaga pada Piala Thomas 2020.
Susunan pemain tim bulu tangkis Indonesia yang akan berlaga pada Piala Thomas 2020. /Tangkapan layar instagram @badminton.ina

Minggu, 10 Oktober 2021: 00.00 WIB - Indonesia vs Aljazair
Senin, 11 Oktober 2021: 18.30 WIB - Indonesia vs Thailand
Rabu, 13 Oktober 2021:13.30 WIB - Indonesia vs Taiwan

Piala Uber

Sabtu, 9 Oktober 2021: 13.30 WIB - Indonesia vs Jerman 
Senin, 11 Oktober 2021: 13.30 WIB - Indonesia vs Prancis 
Selasa, 12 Oktober 2021: 18.30 WIB - Indonesia vs Jepang

Baca Juga: Bukan Fajar-Rian, Ini Kandidat Kuat Tandem Baru Kevin Sanjaya Gantikan Marcus Fernaldi Gideon, Siapa Dia?

Kemudian, tanggal 16 Oktober akan digelar babak final Piala Uber, kemudian disusul satu hari setelahnya babak final Piala Thomas.

Indonesia tegabung dalam Grup A Piala Thomas akan menghadapi Aljazair, Thailand dan Taiwan, sementara dalam Piala Uber, tim beregu putri akan menghadapi Jerman, Prancis dan Jepan.

 

Dalam turnamen ini, PBSI telah menerjunkan sebanyak 24 Pemain yang akan beradu keterampilan bermain raket di Aarus Denmark, tim Merah Putih kali ini diperkuat oleh sejumlah pemain muda termasuk Ester Nurumi dan Putri KW.

Baca Juga: 4 Alasan Kuat Marcus-Kevin Sulit Dipisah, Jika The Minions Pisah Ini yang Akan Terjadi?

Baca Juga: Petaka Denmark! Jelang Piala Thomas Uber 2020 Tunggal Putra Andalan Cedera, Andres Antonsen?

Juga dilengkapi pemain muda lainnya yang sebelumnya tidak tampil pada Piala Sudirman 2021, Leo Rolly Carnando dan Daniel Martin.

Halaman:

Editor: Rifqiyudin

Sumber: BWF Badminton


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah