Sedih! Terhambat Regulasi, Indonesia Hanya Kirim 10 Wakilnya di French Open 2021

- 26 Oktober 2021, 00:18 WIB
Skuad Indonesia untuk Piala Sudirman 2021
Skuad Indonesia untuk Piala Sudirman 2021 /Instagram/@badminton.ina/

HALOYOUTH- Skuad Indonesia Hanya mengirimkan 10 wakilnya di lima sektor bulutangkis pada turnamen Prancis Open 26-31 Oktober 2021 mendatang. Hal tersebut disebabkan karena beberapa masalah yang membuat Indonesia tidak bisa menambah pasukannya.

Sebelumnya banyak pebulutangkis Indonesia telah melakoni beberapa turnamen bergengsi, di belahan dunia eropa, beberapa ada yang berjuang di Denmark Open, Denmark Open Junior dan juga Czech Open 2021.

Diketahui petualangan para pebulutangkis Indonesia di Benua Eropa sudah mereka mulai sejak 25 September kemarin, dan French Open di Paris, Prancis, akan menjadi tujuan berikutnya setelah Sudirman Cup di Vantaa (Finlandia), Thomas Cup di Aarhus (Denmark), dan Denmark Open/Junior di Odense, dan Czech Open.

Baca Juga: Tumbang dari Kento Momota, Pebulutangkis Ini Tak Pakai Uang Negara untuk Ikut Victor Denmark Open 2021

Baca Juga: Kento Momota Akui 'Takut' Hadapi Pebulutangkis Ini, Bukan Taufik Hidayat atau Lee Chong Wei, Siapa?

Sebanyak 10 wakil Indonesia akan bertanding pada salah satu turnamen tur dunia BWF bertaraf Super 750, Prancis Open. Angka ini jelas penunurun jika dibandingkan dengan 17 wakil Indonesia yang berpartisipasi pada Denmark Open 2021 pekan kemarin.

Hal tersebut disebabkan banyak alasan dimana jumlah kontestan asal Indonesia yang akan bertanding di ajang tur dunia BWF super 750, berkurang drastis.

Alasan pertama yakni menyangkut persoalan protokol Covid-19 di negara Prancis yang lebih rumit dan ketat dibandingkan dengan duan negara sebelumnya, Finlandia, Denmark atau Czech. Dimana dalam regulasi yang ada di French Open 2021 mengharuskan seluruh atlet yang berasal dari negara yang termasuk zona merah dimana Indonesia masuk dalam daftar, untuk melakukan karantina mandiri.

Baca Juga: Bukan Ganda Putra Taiwan, Fajar Alfian-Rian Ardianto Ungkap Siapa Lawan yang Sulit Ditaklukan

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi

Sumber: Beragam Sumber Badminton INA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah