Menakar Peluang Wakil Indonesia di India Open 2022, Mampukah Berbuat Banyak dengan Biaya Sendiri?

- 6 Januari 2022, 19:56 WIB
Potret wakil Indonesia yang bersiap menuju India Open 2022
Potret wakil Indonesia yang bersiap menuju India Open 2022 /Instagram @king.chayra/

Baca Juga: Jadi Unggulan Pertama, The Daddies Diprediksi Juara! Ganda Malaysia Bakal Jadi Batu Sandungan di India Open

2. Tommy Sugiarto

Tommy Sugiarto dibabak 32 besar akan menghadapi tunggal putra asal Malaysia yakni Ng Tze Yong.

Tunggal putra peringkat 28 dunia asal Indonesia ini harus meladeni permainan energik dari pemain berusia 21 tahun asal Malaysia.

Sama halnya dengan Hendra dan Ahsan, apabila Tommy Ingin memenangkan gelar di India Open Ia harus fokus dan membawa lawan kedalam ritme permainannya.

Peluang dari putra Icuk Sugiarto untuk juara dalam turnamen ini cukup berat. Pasalnya Ia harus bersaing dengan atlet yang lebih muda dibandingnya. Saingan terberat Tommy yakni, tunggal putra tuan rumah, yakni Kidambi Srikanth yang saat ini berada diperingkat 10 dunia.

Baca Juga: Bikin Iri, Kevin Sanjaya Ajak Wanita Ini Menikah, Begini Tanggapannya

Kemudian saingan terberat lainnya yaitu tunggal putra asal Singapura, yakni Loh Kean Yew.

Kita ketahui sendiri dikejuaraan dunia Loh Kean Yew mampu mengejutkan publik usai menumbangkan ganda putra nomor 1 dunia, yakni Viktor Axelsen dibabak 32.

Kemudian Loh Kean Yew berhasil keluar sebagai juara dunia tunggal putra diturnamen tersebut.

Halaman:

Editor: Rifqiyudin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah