2 Pebulutangkis Wakil Indonesia Mundur dari India Open 2022, Begini Kata PB Djarum

- 11 Januari 2022, 00:07 WIB
Pemain bulutangkis ganda putra Indonesia, Mohammad Ahsan dan Hendra Setiawan
Pemain bulutangkis ganda putra Indonesia, Mohammad Ahsan dan Hendra Setiawan /Andrew Boyers/Reuters

HALOYOUTH - Gelaran turnamen India Open 2022 telah dimulai hari ini pada 11 Januari hingga 16 Januari 2022 mendatang.

Meski Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PBSI) telah menyatakan menarik mundur dari turnamen tersebut, namun sebanyak lima wakil Indonesia tetap berangkat pada turnamen itu.

Namun kabar mengejutkan bahwa sebanyak dua pebulutangkis Indonesia dikabarkan telah mundur dari turnamen India Open 2022.

Baca Juga: Waduh, 2 Wakil Indonesia Ini Mundur di India Open 2022, Siapa Saja?

Federasi Bulutangkis Dunia (BWF) sebelumnya sudah menjadwalkan setidaknya akan ada tiga agenda turnamen bulutangkis pada awal tahun 2022 yang diselenggarakan di India.

Dari ketiga turnamen tersebut diantaranya yaitu India Open 2022 yang akan diselenggarakan pada 11-16 Januari, lalu Syed Mody India Internasional 18-13 Januari 2022, dan Odisha Open 25-30 Januari 2022.

Pada agenda pertama yang akan diselenggarakan yakni India Open 2022 yang digelar di New Delhi.

Turnamen India Open ini akhirnya kembali digelar oleh BWF, lantaran terakhir kalinya digelar pada tahun 2019 lalu.

Baca Juga: Herry IP Putuskan Kevin Sanjaya Berpasangan dengan Pemain Muda Ini, Bukan Marcus Gideon atau Praveen Jordan

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi

Sumber: Instagram @pbdjarumofficial


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x