4 Legenda Badminton Dunia, Lee Chong Wei, Lin Dan, Peter Gade dan Taufik Hidayat, Siapa Paling Berprestasi?

- 10 Februari 2022, 16:45 WIB
4 Legenda tunggal putra dunia, Dari Samping Kanan Peter Gade, Lin Dan, Lee Chong Wei dan Taufik Hidayat, Screenshoot Website/RRI
4 Legenda tunggal putra dunia, Dari Samping Kanan Peter Gade, Lin Dan, Lee Chong Wei dan Taufik Hidayat, Screenshoot Website/RRI /

HALOYOUTH - Lee Chong Wei, Lin Dan, Peter Gade dan Taufik Hidayat adalah 4 serangkai legenda badminton di nomor tunggal putra dunia.

Lee Chong Wei, Lin Dan, Peter Gade dan Taufik Hidayat kerap menjadi sorotan, aksinya dilapangan mengikuti kejuaraan badminton membuat para penonton terkagum-kagum.

Lee Chong Wei, Lin Dan, Peter Gade dan Taufik Hidayat kerap berganitan menduduki peringkat 1 dunia badminton, mereka dijuluki Fantastic Four.

Lee Chong Wei adalah atlet asal Malaysia, Lin dan asal China, Peter Gade pemain Denmark, sedangkan Taufik Hidayat adalah atlet asal tanah air Indonesia.

Diantara mereka, siapakah yang paling banyak mengoleksi medali emas?

Berdasarkan catatan di laman BWF, berikut adalah koleksi emas mereka masing-masing.

Baca Juga: Tak Disorot, Pebulutangkis Tunggal Putri Indonesia Selangkah Lagi Sabet Gelar Juara di Turnamen Ini

1. Lee Chong Wei

Lee Chong Wei terakhir menjadi juara yaitu pada tahun 2018 sebelum akhirnya memituskan pensiun pada tahun 2019 lalu. Adapun koleksi medalinya selam turnamen adalah sebagai berikut.

Halaman:

Editor: Mukhamad Rozali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah