Bongkar Peran Indonesia Dibalik Keberhasilan Malaysia Meraih Gelar Juara BATC 2022, Ini Sosoknya?

- 22 Februari 2022, 01:52 WIB
Malaysia Juara beregu putra BATC 2022
Malaysia Juara beregu putra BATC 2022 /Instagram @leeziijia/

HALOYOUTH- Tim bulutangkis Malaysia untuk pertama kalinya sukses meraih gelar juara beregu putra di turnamen Badminton Asia Team Championships 2022.

Gelar ini didapat Malaysia setelah mengalahkan Indonesia di partai final Badminton Asia Team Championships 2022.

Diketahui, Malaysia sudah lama tidak meraih titel juara beregu, terakhir, Malaysia meraih gelar juara beregu pada Piala Thomas 1992 yang dihelat di Kuala Lumpur.

Sementara, pada final yang beralngsung di Setia Convention Centre, Selangor, Malaysia pada minggu 20 Februari 2022 kemarin, Malaysia membantai Indonesia dengan skor 3-0.

Baca Juga: Belasan Negara ini Amankan Tiket Piala Thomas dan Uber 2022, Ada Indonesia, Malaysia?

Keberhasilan tim Negeri Jiran itu menjadi titik balik untuk kebangkitan bulutangkis di Malaysia.

Terlepas dari itu, pencapaian Malaysia dalam merebut titel juara Badminton Asia Team Championships 2022 tidak terlepas dari peranan orang Indonesia.

Tangan-tangan Indonesia memiliki posisi strategi berada di kursi kepelatihan Tim beregu Malaysia dalam meraih gelar BATC.

Tercatat, terdapat tiga legenda hidup bulutangkis Indonesia yang masuk dalam jajaran pelatih putra Malaysia.

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah