Ucap Syukur, PBSI Nilai Regenerasi Bulutangkis Putri Berjalan Bagus

- 22 Februari 2022, 22:17 WIB
Ketua Umum Pengurus Pusat Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PP PBSI), Agung Firman Sampurna beserta Sekretaris Jenderal Mohammad Fadil Imran
Ketua Umum Pengurus Pusat Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PP PBSI), Agung Firman Sampurna beserta Sekretaris Jenderal Mohammad Fadil Imran /Dok. PBSI

Tim putra mampu menorekan prestasi yang impresif dalam pertandingan kali ini meski tidak berhasil membawa skuat utamanya melawan tim Malaysia.

“Saya berterima kasih banyak kepada semua pemain. Baik putra maupun putri. Serta pada pendukung dan pelatih badminton Indonesia. Kalian membuat kami sangat bangga dengan apa yang kami capai saat ini. Semoga prestasi yang diraih tim kami, bisa menjadi penghibur untuk masyarakat ditengah situasi sulit akibat pandemi Covid-19 ini,” ujarnya.

Baca Juga: Terbaru! Ranking BWF Ganda Putra Hari Ini: Peringkat Pemain Muda Indonesia ini Melesat Naik, The Minions Kokoh

Dengan berhasilnya tim putri masuk babak final dalam BATC. PBSI juga berharap ini bisa menjadi awal yang baik, dan bisa terus memacu semangat atlet-atlet lainnya untuk berjuang mendapatkan prestasi yang bisa membanggakan PBSI dan Indonesia.***

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x