Mengejutkan! Duduk di Kursi Kepelatihan Bam, Lee Meng Yean Ternyata Hasil Campur Tangan Rexy Mainaky

- 2 Maret 2022, 09:48 WIB
Tangkapan layar instagram Lee Meng Yean
Tangkapan layar instagram Lee Meng Yean /@mengyean.nyek


HALOYOUTH - Mantan pebulutangkis ganda putri, Lee Meng Yean yang kini menjadi pelatih di BAM rupanya hasil campur tangan Rexy Mainaky.

Perempuan berusia 27 tahun tersebut sebelumnya mengundurkan diri. Namun, belakangan Lee Meng Yean secara mengejutkan dipanggil BAM untuk menukangi ganda putri Malaysia.

Hal tersebut membuat banyak spekulasi publik atas kemampuannya melatih anak asuhnya di usianya yang relatif masih muda.

Salah satunya adalah Pearly Tan, yang masih perlu melihat kiprah rekan satu timnya ketika berjuang bersama di ajang Uber Cup 2020.

Baca Juga: Cair Miliaran! Atlet Olimpiade Tokyo Diguyur Bonus dari BNI, Hingga PBSI Disumbang Ambulance

Menurutnya terasa sedikit aneh. Karena dia kini menjadi seorang pelatih.

"Pasti terasa sedikit aneh karena dia (Meng Yean) sebelumnya adalah rekan setim saya, tapi sekarang dia kembali sebagai pelatih," kata Pearly, dikutip dari NST

"Mungkin perlu beberapa waktu sebelum semua orang benar-benar menerima kenyataan itu.

"Karena itu, aku berharap dia bisa memberi kita beberapa nasihat bagus. Mari kita lihat bagaimana kelanjutannya," tambahnya

Baca Juga: Pelatih Muda Ganda Putri Malaysia Lee Meng Yean Diragukan Rekan Setim di Pelatnas Malaysia: Sedikit Aneh

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: NST Stadium Astro


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah