Momen Indah! Legenda Bulutangkis Indonesia yang Sukses Sabet Gelar Juara di German

- 17 Maret 2022, 19:16 WIB
Potret kebersamaan Eng Hian dan Greysia Polii
Potret kebersamaan Eng Hian dan Greysia Polii /badmintonindonesia.org/

Penampilan puncak Joko Suprianto terjadi pada September 1996 silam, di mana dirinya berhasil menggeser posisi teratas peringkat dunia tunggal putra usai menumbangkan Dong Jiong pemain top Tiongkok.

Sepanjang karier, banyak gelar bergengsi yang berhasil direbut oleh Joko Suprianto diantaranya juara World Championships, dua kali juara World Cup, empat kali Thomas Cup, satu kali Asian Games, serta lima medali emas SEA Games.

Joko Suprianto juga menjadi bagian dalam kontingen Indonesia yang berhasil meraih empat gelar Thomas Cup secara berurutan, mulai dari tahun 1994 hingga 2000.

Baca Juga: Lucu! Ribka Sugiarto Pamer Poto Manyun, Netizen: Gemes

Kemudian, Indonesia pertama kali mendapatkan gelar juara di ajang German Open pada tahun 1995 oleh Joko Suprianto pemain tungal putra setelah berhasil mengalahkan Erik Hoyer.

2. Susy Susanti

Susy Susanti adalah legenda bulutangkis Indonesia yang kisah perjalanan di dunia bulutangkis bisa jadi akan abadi, diceritakan dari masa ke masa.

Pebulutangkis kelahiran Tasikmalaya pada 11 Februari 1971 sudah sejak kecil memang dikenal sudah berlatih bulu tangkis.

Orang tua dari Susy selalu memberikan dukungan penuh hingga kemampuannya dalam bermain bulu tangkis bisa berkembang secara baik.

Baca Juga: Potret Terbaru Valencia Tanoesoedibjo, Warganet: Calonnya Kevin Sanjaya Bening Sekali...

Halaman:

Editor: Adi Riyadi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah