20 Besar Ranking BWF, Ahsan-Hendra Dikudeta, Bagas-Fikri Pram-Yere Naik, Fajar-Rian Turun, Minions....

- 9 April 2022, 11:14 WIB
Potret Marcus-Kevin saat menumbangkan Mohammad Ahsan-Hendra Setiawan
Potret Marcus-Kevin saat menumbangkan Mohammad Ahsan-Hendra Setiawan /Screenshoot Youtube/BWF TV/

HALOYOUTH- Ranking BWF Bagas Maulana-Muhammad Shohibul Fikri melesat naik, Fajar Alfian-Muhammad Rian Ardianto turun drastis dalam versi ranking unfreeze.

Untuk diketahui, peringkat dunia bulutangkis yang terdapat dalam laman reski BWF saat ini kasih memberlakukan aturan freeze atai pembekuan.

Aturan tersebut telah dibeelakukan oleh Federasi Bulutangkis Dunia (BWF) sejak 31 Maret 2020.

Keputusan itu diberlakukan lantaran pertimbangan banyaknya turnamen yang tertunda atau dibatalkan selama pandemi Covid-19.

Baca Juga: 15 Besar Ranking BWF Tunggal Putra Unfreeze, Anthony Ginting Turun Terlepmar ke Posisi 13, Jonatan Christie..

Jauh sebelum pandemi, ranking BWF dihitung dari akumulasi poin tertinggi daei 10 turnamen yang diraih atlet badminton selama 52 minggu

Saat ini, usai sejumlah turnamen mulai dapat diselenggarakan kembali, BWF mempertimbangkan untuk melakukan transisi perhirungan ranking kembali pada aturan sebelum Covid-19.

Dilihat dari akun instagram BWF, BWF menjelaskan saat ini tengah dilakukan pemantauan ranking dunia.

"BWF memantau dengan cermat keadaan ranking dunia BWF saat ini sebelum lamgsung memulai transisi menuju peringkat 52 minggu," tulis BWF.

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x