An Seyoung Pakai Masker dengan Nyeleneh, BWF Langsung Turun Tangan: Pelanggaran...

- 17 April 2022, 05:47 WIB
Tunggal putri Korea Selatan, An Seyoung
Tunggal putri Korea Selatan, An Seyoung /YOUTUBE/BADMINTON EUROPA/

"Terima kasih banyak kepada semua yang mendukung saya. Terima kasih kepada para pelatih yang membantu saya agar saya selalu bersinar," tulis An Seyoung.

Sedangkan pada ajang Korea Masters 2022, An Seyoung gagal untuk melaju ke babak final usai ditaklukkan pada laga semifinal oleh pemain China.

Baca Juga: Cetak Rekor Gelar Fantastis, Media China Sematkan Julukan Nyeleneh untuk Kevin Sanjaya

Pebulutangkis cantik itu pun harus me gakhi keunggulan dari He Bing Jiao usai bertanding dua gim dengan skor 9-21, 10-21.

An Seyoung harus puas diri dengan usahanya yang hanya mencapai babak semifinal Korea Masters 2022.

Namun di tengah keriuhan Korea Masters 2022, justru An Seyoung melakukan sesuatu hal yang tidak wajar.

Baca Juga: Tak Banyak Komentar, PBSI Hargai Keputusan Taufik Hidayat Mundur dari Staf Ahli Binpres

Kelakuan An Seyoung itu langsung membuat BWF turun tangan dan memberikan sebuah pelanggaran.

Usut punya usut, ternyata An Seyoung tampak tertidur dengan menggunakan masker yang menutupi sebagian wajah dan kedua matanya.

Tingkah kelacuan yang dilakukan An Seyoung itu juga langsung membuat BWF mengeluarkan pernyataan candaan melalui akun Instagram resminya.

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi

Sumber: Instagram @bwf.official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x