Indonesia Lolos ke Piala Asia 2023 Setelah Penantian Panjang 16 Tahun, Sejarah Baru

- 15 Juni 2022, 18:16 WIB
Selebrasi Indonesia menang atas Kuwait / Instagram / @shentaeyoung7777
Selebrasi Indonesia menang atas Kuwait / Instagram / @shentaeyoung7777 /

HALOYOUTH - Indonesia memastikan diri untuk lolos ke Piala Asia 2023 setelah mengandaskan Nepal 7-0.

Hasil ini membuat anak asuh STY menempati posisi kedua Grup A dengan raihan 6 poin dari 3 pertandingan yang telah dimainkan.

Raihan 6 poin ini juga membawa Timnas Indonesia masuk ke dalam daftar 5 runner up terbaik Kualifikasi Piala Asia 2023.

Dalam regulasi kualifikasi ini, negara yang berhak lolos ke Piala Asia merupakan negara yang menjuarai grup dan 5 negara runner up terbaik.

Indonesia berhasil meraih satu tiket lolos lewat jalur runner up terbaik setelah poin Kuwait tak cukup melewati Indonesia.

Kuwait sebagai tuan rumah Grup A dipaksa hanya meraih 3 poin setelah menyerah dari tamunya Yordania.

Yordania keluar sebagai juara Grup A setelah mengumpulkan poin sempurna dan layak menjadi juara grup.

Baca Juga: Daftar Negara 24 Peserta Piala Asia 2023, Dramatis Indonesia Tim Terakhir yang Memastikan Diri

A. Perjuangan Panjang

Halaman:

Editor: Adi Riyadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah