Lee Chong Wei Sebut Pemain Indonesia ini Jadi 'Kuda Hitam' di Kejuaraan Dunia Bulutangkis 2022, tapi....

- 17 Agustus 2022, 11:00 WIB
Legenda bulutangkis Malaysia, Lee Chong Wei
Legenda bulutangkis Malaysia, Lee Chong Wei /Tangkapan layar Youtube/The Star/

 

HALOYOUTH- Lee Chong Wei menyebut pemain Indonesia ini akan jadi kuda hitam di Kejuaraan Dunia Bulutangkis 2022.

Chong Wei merupakan legenda hidup bulutangkis tunggal putra Malaysia yang disegani dunia.

Sudah tak diragukan lagi, Lee Chong Wei mengukuhkan diri sebagai memegang rekor pemilik ranking 1 dunia BWF terlama dalam tempo 348 pekan.

Selama berkarier di dunia bulutangkis, Lee Chong Wei telah mengoleksi sederet prestasi luar biasa.

Baca Juga: Terima Kenyataan Pahit! The Minions Bongkar 'Biang Kerok' Kegagalanya di Kejuaraan Dunia, PBSI Ingatkan Ini...

Lee Chong Wei berhasil menyabet tiga medali perak Olimpiade edisi 2008, 2012, dan 2016. Kemudian medali perunggu edisi 2005, dan tiga medali perak edisi 2011, 2013, dan 2015.

Lalu, Lee Chong Wei juga berhasil meraih dua medali perunggu di Asian Games edisi 2006, 2014, serta satu medali perak edisi 2010.

Tak henti disitu, Lee Chong Wei pun sukses mengoleksi dua medali emas Kejuaraan Asia edisi 2006, dan 2016, serta dua medali perunggu edisi 2017, 2018.

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: NST


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah