Ganda Putra Muda Indonesia ini Ambisi Singkirkan Tuan Rumah di Japan Open 2022, Hoki-Kobayashi: Risiko....

- 31 Agustus 2022, 09:00 WIB
Ganda putra Indonesia Leo Rolly Carnando-Daniel Marthin
Ganda putra Indonesia Leo Rolly Carnando-Daniel Marthin /Tangkapan layar YouTube/Badminton Spain/

HALOYOUTH- Ganda putra muda Indonesia Leo Rolly Carnando-Daniel Marthin ambisi singkirkan jagoan tuan rumah Takuro Hoki-Yugo Koabayashi di babak pertama Japan Open 2022 hari ini Rabu 31 Agustus.

Leo Rolly Carnando-Daniel Marthin telah mempersiapkan strategi khusus untuk membungkam Takuro Hoki-Yugo Kobayashi.

Jawa Singapore Open 2022 itu tak gentar meski harus meladeni unggulan kedua di depan publiknya sendiri.

Leo-Daniel memiliki peluang besar, sebab ganda putra terbaik Jepang itu masih dibayangi rasa frustasi akibat kegagalan di Kejuaraan Dunia 2022.

Baca Juga: Japan Open 2022, Mengukur Kekuatan Chico Aura Dwi Wardoyo saat Berhadapan Kento Momota

Baca Juga: Head to Head Marcus Gideon-Kevin Sanjaya vs Ganda Putra Korea Selatan Babak 16 Besar Japan Open 2022

Namun demikian, Hoki-Kobayashi bertekad bangkit ingin menebus kegagalan di Japan Open 2022.

Jika dilihat dari head to head, Japan Open 2022 menjadi pertemuan pertama bagi Leo-Daniel menghadapi Hoki-Kobayashi.

"Meskipun kami kalah di Kejuaraan Dunia 2022, kami setidaknya masih dalam performa terbaik," kata Yugo Koabayashi dilansir dari BadSpi.jp.

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: badspi.jp


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x