Link Live Streaming French Open 2022 Hari Ini: 3 Wakil Indonesia Kembali Bertanding di Perempat Final

- 28 Oktober 2022, 17:02 WIB
Bagas Maulana dan Muhammad Shohibul Fikri
Bagas Maulana dan Muhammad Shohibul Fikri /Humas PP PBSI/

Para wakil unggulan, hingga juara Denmark Open 2022 belum mampu menembus babak perempat final.

Pada babak 16 besar French Open 2022, dua wakil Indonesia disingkirkan oleh wakil Malaysia melalui sektor ganda.

Baca Juga: Bagikan Momen Bersama Valencia Tanoesoedibjo, Muka Kevin Sanjaya Bikin Salah Fokus, Netizen: Ngobrol apa ya?

Pertama di sektor ganda campuran, Febriana Dwipuji Kusuma dan Amalia Cahaya Pratiwi ditaklukkan Pearly-Thinaah Muralitharan.

Di gim pertama, Febriana-Pratiwi sempat melakukan perlawanan dengan menggunakan taktik strategi mereka.

Sempat berjalan dengan alot, namun penakluk Apriyani-Fadia di babak 32 besar itu juga sukses menangkan gim pertama atas Febriana-Pratiwi dengan skor, 16-21.

Baca Juga: Disingkirkan Shesar, Lee Zii Jia Insecure dengan Statusnya Sebagai Ranking 2 Dunia

Kemudian di gim kedua, Febriana-Pratiwi mencoba untuk bangkit atas kekalahannya di gim pertama.

Pertandingan sempat sengit dan alot di gim kedua, lantaran kedua pasangan ini saling menyerang.

Namun lagi-lagi, ganda putri unggulan Malaysia tersebut berada di posisi yang cukup baik.

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x