Rekor Pertemuan Marcus-Kevin dengan Liang Wei Keng-Wang Chang Jelang Bentrok di Malaysia Open 2023

- 11 Januari 2023, 20:07 WIB
Marcus Gideon-Kevin Sanjaya Sukamuljo
Marcus Gideon-Kevin Sanjaya Sukamuljo /Instagram/badminton.ina/

HALOYOUTH - Ganda putra Indonesia Marcus Fernaldi Gideon-Kevin Sanjaya Sukamuljo akan menghadapi wakil China Liang Wei Keng-Wang Chang pada babak 16 besar Malaysia Open 2023.

Marcus-Kevin lolos ke babak 16 besar Malaysia Open 2023 setelah mempermalukan wakil tuan rumah Malaysia, Man Wei Chong-Kai Wun Tee.

Marcus-Kevin berhasil membuat publik Malaysia terdiam setelah menumbangkan Man Wei Chong-Kai Wun Tee dalam dua game langsung 21-19 dan 23-21.

Baca Juga: Drawing Ganda Putra di India Open 2023: Marcus-Kevin Terlibat Perang Saudara, Ahsan-Hendra Hadapi Lawan Berat

Sementara itu, Liang Wei Keng-Wang Chang juga sukses menyingkirkan wakil tuan rumah, Goh Sze Fei-Nur Izzuddin dalam drama rubber game 16-21, 21-11, 21-17.

Marcus-Kevin pada babak 16 besar nanti mendapatkan lawan yang cukup besar mengingat rekor buruk duo Minions ketika menghadapi mereka.

Dikutip dari laman BWF, Marcus-Kevin pernah melakukan bentrok dengan Liang Wei Keng-Wang Chang satu kali beberapa waktu lalu.

Pertemuan pertama dan terakhir mereka terjadi pada babak semifinal Indonesia Masters 2022.

Baca Juga: Head to Head Jonatan Christie vs Wang Tzu Wei Jelang Bentrok di Malaysia Open 2023, Jojo Sering Kalah

Halaman:

Editor: Adi Riyadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x