Gugur Berjamaah, 4 Pemain Terbaik Indonesia Ini Tersingkir Dari China Open 2023: Saya Merasa Tidak Bisa….

Ade
- 5 September 2023, 20:04 WIB
Fajar Alfian-Rian Ardianto dan Mohammad Ahsan-Hendra Setiawan
Fajar Alfian-Rian Ardianto dan Mohammad Ahsan-Hendra Setiawan /Humas PP PBSI/

Gregoria menelan kekalahan lantaran tidak dalam kondisi stabil. Mengingat, Gregoria harus berjuang dalam keadaaan cedera.

“Lutut saya sudah membaik tapi kemarin saat pulang dari Kejuaraan Dunia kemang perlu perawatan. Jadi persiapan yang saya jalani ke turnamen ini menjadi berkurang,” katanya.

Baca Juga: Fajar/Rian Siap Tampil All Out Meski Bertemu Finalis Kejuaraan Dunia di China Open 2023

“Saya merasa saya tidak bisa memaksimalkan waktu persiapan yang sedikit itu. Jadi terlihat sekali apapun yang saya mau keluarkan seperti terhambat sendiri,” ungkap Gregoria.

Kekalahan tragis juga dialami ganda putra nomor 1 dunia asal Indonesia Fajar Alfian-Muhammad Rian Ardianto.

Langkah Mereka dihentikan pasangan Denmark Kim Astrip-Anders Skaarup Rasmussen. Fajar-Rian dipaksa menyerah dengan skor 19-21 dan 19-21.

Baca Juga: Profil dan Biodata Mohammad Ahsan, Pebulutangkis Veteran Indonesia yang Akan Bertanding di China Open 2023

Kekalahan bertutur-turut juga menimpa pasangan Leo Rolly Carnando-Daniel Martin dari ganda China Liang Weng Keng-Wang Chang.

Leo-Daniel kalah dua tim langsung dengan skor 15-21 dan 18-21.

Saat ini Indonesia masih memiliki peluang dari sektor ganda putra pasangan Mohammad Ahsan-Hendra Setiawan dan Pramudya Kusumawardana-Yeremia Erick Yoche Yacob Rambitan.

Halaman:

Editor: Rifqiyudin

Sumber: pbdjarum.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x