5 Makam Keramat di Pandeglang Banten yang Ramai Dikunjungi Peziarah untuk Doa, Ada yang Berbalut Mitos

14 Juli 2023, 22:06 WIB
Makam Keramat Syekh Rako /Tangkapan layar YouTube KERAMAT BANTEN/

HALOYOUTH - Berikut 5 makam meramat di Pandeglang Banten yang ramai dikunjungi peziarah untuk doa, ada yang berbalut mitos.

Tahukah Anda 5 makam meramat di Pandeglang Banten yang ramai dikunjungi peziarah untuk doa, ada yang berbalut mitos.

Yuk ketahui dengan membaca artikel ini sampai selesai 5 makam meramat di Pandeglang Banten yang ramai dikunjungi peziarah untuk doa, ada yang berbalut mitos.

Dikutip Haloyouth.com dari berbagai sumber berikut 5 makam meramat di Pandeglang Banten yang ramai dikunjungi peziarah untuk doa, ada yang berbalut mitos.

Untuk informasi, makam keramat di Pandeglang, Banten merupakan tempat-tempat ziarah yang ramai dikunjungi oleh peziarah untuk berdoa dan mengagungkan kebesaran tokoh-tokoh yang terkait.

Baca Juga: Masyarakat Menyebutnya Makam Keramat Angling Darma, Intip Siapa Sebenarnya Aki Tirem Luhur Mulia?

1. Makam Keramat Angling Darma

Salah satu makam yang populer adalah makam keramat Angling Darma.

Terletak di kawasan hutan Mandalawangi, makam ini menjadi pusat kerajaan Salakanagara selama 1.450 tahun.

Selain itu, di kawasan ini juga terdapat situs Menhir Cihunjuran dan kolam keramat.

2. Makam Syekh Mansur Cikadueun

Makam Syekh Mansur Cikadueun juga menjadi tempat ziarah yang terkenal.

Lokasinya dekat dengan jalan protocol Pandeglang-Labuan dan dapat ditempuh dengan kendaraan dalam waktu sekitar 35 menit.

Syekh Mansur memiliki keterkaitan dengan riwayat Sultan Haji atau Sultan Abu al Nasri Abdul al Qahar.

Meskipun ada sumber yang mengatakan bahwa Syekh Mansur berasal dari Jawa Timur, makam ini sering dikunjungi oleh peziarah yang ingin berziarah atau mengagungkan keberkahan tokoh tersebut.

Baca Juga: Yuk Intip Makam Keramat Syekh Rako yang Berlokasi di Pandeglang, Memiliki Keistimewaan yang Diyakini Peziarah

3. Makam Syekh Abdul Jabbar

Makam Syekh Abdul Jabbar yang terletak di Kampung Pasir Kacapi juga merupakan tempat bersejarah yang patut dikunjungi.

Makam ini dikenal sebagai makam keramat Syekh Abdul Jabbar yang berperan penting dalam terbentuknya Kabupaten Pandeglang.

4. Makam Syekh Asnawi Caringin

Makam Syekh Asnawi Caringin juga menjadi tempat ziarah yang populer.

Terletak dekat dengan Pantai Carita, makam ini ramai dikunjungi oleh peziarah yang berharap mendapatkan berkah dan keberkahan.

5. Makam Keramat Syekh Rako

Terakhir, makam keramat Syekh Rako yang terletak di Gunung Karang, Provinsi Banten memiliki keistimewaan yang diyakini oleh peziarah.

Di sekitar makam ini terdapat sebuah batang pohon besar yang mengandung air yang konon membawa berkah.

Gunung Karang sendiri adalah gunung tertinggi di Provinsi Banten.

Lokasi makam ini berada di sebelah kanan jalur pendakian menuju puncak gunung, sehingga para pendaki sering singgah untuk berdoa dan memohon keberkahan.

Baca Juga: Mengungkap Makam Keramat Syekh Asnawi di Caringin Pandeglang, Ramai Peziarah Memanjatkan Doa di Sini

Terdapat juga tempat-tempat suci lainnya di puncak Gunung Karang, seperti sumur keramat, Mesjid Tua Pasirangin, Makam Ki Ageng Karan, dan mata air keramat yang diyakini memiliki khasiat dan keberkahan.

Semua makam keramat ini tidak hanya menjadi tempat ziarah, tetapi juga menawarkan keindahan alam sekitar yang dapat dinikmati oleh peziarah dan wisatawan.

Itulah 5 makam meramat di Pandeglang Banten yang ramai dikunjungi peziarah untuk doa, ada yang berbalut mitos.***

Editor: Adi Riyadi

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler