Cristiano Ronaldo membuat heboh Twitter dengan videonya saat konferensi pers dalam gelaran Euro 2020 antara Portugal dan Hungaria. . Sebelum pertandingan, ia 'membuang' coca-cola yang ada di atas meja serta memberikan pesan kepada media dan pendukungnya. . "Minumlah air, bukan Coke [Coca-cola]," ujar Ronaldo dikutip dari akun Twitter @/Doentes por Futebol sambil mengangkat botol air mineral. . Menanggapi hal tersebut, media sepanyol Marca menyebut ulah Ronaldo sebagai sikap negatif . Marca mempertanyaakan sikap Ronaldo tersebut akan mengundang reaksi UEFA? karena Coca-cola sebagai sponsor Euro 2020. .