7 Cara Merawat Laptop Agar Tidak Mudah Rusak, Penting Banget Loh

- 28 November 2021, 15:00 WIB
Ilustrasi Laptop
Ilustrasi Laptop /Unsplash/Campaign Creators

Berikan waktu laptop untuk istirahat tujuannya untuk mendinginkan komponen-komponen yang ada di dalamnya. Disarankan ketika sudah menggunakan laptop 3-4 jam, beri wkatu istirahat sekitar 15-20 menitan.

3. Charger laptop dalam keadaan mati

Jika sedang menggunakan laptop usahakan perhatikan kondisi baterai. Jangan mengisi ulang baterai dalam keadaan 0 %, sebaiknnya sebelum keadaan tersebut. Hal ini bisa mempercepat umur dari baterai.

Baca Juga: Tes Psikologi: Apa yang Menanti Kamu di Masa Depan? Pilih Jendela dan Baca Kabar Baiknya

Pada proses charger, sebaiknya laptop dalam kondisi mati dan jangan digunakan terlebih dahulu saat proses charger serta cabut segera charger jika baterai sudah penuh.

4. Tidak menyalakan laptop di atas kasur

Menyalakan laptop di atas kasur atau bantal adalah hal sepele ini pernah kalian lakukankan? Jika iya, jangan lakukan lagi karena ketika menaruh atau menyalakan laptop di atas kasur atau bantal di atas permukaan yang empuk.

Maka akan membuat sirkulasi udara di bagian bawah menjadi lambat dan tidak berjalan dengan lancar. Akibatnya, udara dari sirkulasi tersebut berputar balik kembali ke laptop dan membuat komponen laptop bertambah panas.

Komponen yang bertambah panas akan membuat laptop overheat. Maka laptop akan cepat mudah rusak. Alangkah baiknya jika menggunakan laptop dengan menaruhnya di atas permukaan yang rata sehingga udaranya akan berjalan dengan lancar.

Baca Juga: Persiapkan Piala Asia 2023, PSSI Naturalisasi 4 Keturunan Indonesia yang Berkarier di Luar Negeri

Halaman:

Editor: Adi Riyadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah