4 Tips Agar Orang Mau Mendengarkan Anda Ketika Public Speaking

- 9 Juni 2022, 20:44 WIB
Ilustrasi
Ilustrasi /Pixabay/Kherrmann

HALOYOUTH - Pernahkah Anda berada disituasi ketika Anda public speaking dihadapan orang banyak, tetapi tidak didengarkan?

Hal ini tentu membuat perasaan Anda tidak nyaman bukan? akan tetapi, tahukah Anda bahwa ada beberapa hal yang harus Anda terapkan atau trik ketika public speaking?

Mungkin saja orang lain yang tidak mau mendengarkan pembicaraan Anda ketika public speaking itu karena dalam menyampaikan Anda terdengar membosankan.

Bukan hanya membosankan, tetapi bisa juga karena cara Anda kurang tepat dalam menyampaikan suatu materi atau pembicaraan.

Dikutip Haloyouth dari Succes Before 30, menjelaskan bagaimana caranya agar kita didengar saat berbicara didepan orang banyak atau public speaking.

Baca Juga: 3 Tips Merawat Rambut Lebih Sehat dan Tumbuh Lebih Panjang


Berikut ada empat tips yang harus Anda terapkan dalam public speaking:

1. Intonasi
Ketika Anda berbicara di depan banyak orang dengan nada yang datar, tentu akan membuat pendengar merasa bosan. Bisa jadi juga tidak paham maksud Anda.

Intonasi dalam menyampaikan itu sangat penting, karena agar pendengar paham terhadap apa yang Anda maksud atau sampaikan.

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah