10 Rekomendasi Film Keluarga Indonesia, Bisa Menjadi Referensi Untuk Menemani Libur NATARU 2021

- 1 Desember 2021, 12:29 WIB
10 Rekomendasi Film Keluarga Indonesia, Bisa Menjadi Referensi Untuk Menemani Libur NATARU 2021
10 Rekomendasi Film Keluarga Indonesia, Bisa Menjadi Referensi Untuk Menemani Libur NATARU 2021 /Instagram NKCTHI/

Baca Juga: Ingin Tahu Nasib Baik Dalam Percintaan? Inilah 3 Cara Perhitungan Tanggal Lahir Berdasarkan Fengshui

Penonton akan diajak untuk mendalami satu-persatu kehidupan para tokohnya, dengan berbagai bumbu-bumbu konflik seputar keluarga. Pertikaian diantara kakak beradik ini mengungkap sebuah rahasia keluarga dan trauma di masa lalu yang tersembunyi.

3. Ayah Menyayangi Tanpa Akhir
Film keluarga selanjutnya ialah, ‘Ayah Menyayangi Tanpa Akhir’, film layer lebar yang dirilis pada tahun 2015. Diangkat dari novel berjudul sama, sosok ayah dalam film ini dibintangi oleh Fedi Nurul dan Naufal Azhar sebagai anak.

Dikisahkan Arjuna sebagai ayah, harus merelakan kepergian istri tercintanya. Sang istri meninggal setelah melahirkan anak pertamanya yang bernama Mada. Sebagai orang tua tunggal, Arjuna melanjutkan hidup dan merawat sang buah hati dengan penuh kasih sayang.

Cobaan hidup tak berakhir disana, Arjuna harus menghadapi kenyataan bahwa ia akan kehilangan Mada yang terkena penyakit mematikan.

Baca Juga: Tes Psikologi: Cara Memegang Pulpen akan Memberi Tahu Tentang Karakter dan Kepribadianmu yang Tersembunyi

4. Super Didi
Film bertema keluarga ternyata tak melulu berisi adegan-adegan yang menguras air mata, dari awal sampai endingnya. Saat menonton film Super Didi, kamu dan keluarga akan menemukan selipan unsur komedi yang membuat kalian terbahak-bahak.

Layer lebar yang dirilir pada tahun 2016 ini mengisahkan tentang seorang ayah, Arka yang diperankan oleh Vino G Bastian. Karena suatu alasan, istrinya Wina harus pergi ke Hongkong. Hal ini harus membuat Arka menjadi bapak rumah tangga yang mengurus semua keperluan kedua putrinya.

5. Sabtu Bersama Bapak
Film ‘Sabtu Bersama Bapak’diadaptasi dari novel karya Adhitya Mulya. Kisahnya diangkat ke layer lebar pada tahun 2016, dan dibintangi oleh sederet actor dan aktris papan atas seperti, Abimana Aryasatya, Ira Wibowo, Deva Mahenra, Arifin Putra, Acha Septriasa, serta Sheila Dara Aisha.

Sabtu Bersama Bapak mengisahkan tentang seorang bapak yang tetap hadir di hari Sabtu meskipun sebenarnya beliau telah tiada. Sang Bapak Gunawan yang diperankan oleh Abimana Aryasatya mengidap penyakit yang parah dan sisa hidupnya hanya tinggal satu tahun lagi.

Halaman:

Editor: Adi Riyadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah