7 Larangan yang Perlu Diperhatikan dalam Pernikahan Menurut Primbon Jawa, Nomor 3 Sering Dijumpai

- 2 Oktober 2021, 07:39 WIB
Ilustrasi pernikahan.*
Ilustrasi pernikahan.* /PIXABAY/STOKPIC

HALOYOUTH - Menikah merupakan satu diantara banyaknya fase kehidupan manusia di dunia ini, dan suatu bentuk keseriusan dalam sebuah hubungan.

Selain bentuk pengikatan cinta, pernikahan juga merupakan penyatuan dua insan, laki-laki dan perempuan yang menikah diharapkan menjadi media dan tempat yang sempurna untuk mendapatkan pahala.

Setiap orang pasti memiliki hasrat untuk menikah, namun berbicara mengenai pernikahan, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan.

Baca Juga: 2 Arti Bulu Mata Jatuh Sebelah Kanan dan Kiri Menurut Primbon Jawa

Dikutip Haloyouth.com dalam beberapa sumber, ada beberapa larangan dalam pernikahan menurut Primbon Jawa, diantaranya:

1. Dilarang Melangkahi atau Mendahului Menikah Anak yang Lebih Tua

Jika nekat menikah mendahului anak yang lebih tua, maka hidup akan susah karena telah melanggar urutan. Sama halnya dengan mengambil hak orang lain sehingga akan sering ditimpa musibah dan kurang beruntung. Apalagi kalau anak yang didahului merasa sakit hati maka hidup sang adik akan lebih sengsara lagi.

2.  Pria Tidak Boleh Menikah Dengan Wanita yang Umurnya Lebih Tua

Resiko menikah dengan wanita yang lebih tua umurnya menurut adat jawa, akan mengalami pertengkaran dan tidak harmonis.

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah