12 Arti Mimpi Kehujanan Menurut Primbon Jawa, Sebagai Pertanda Baik dan Buruk

- 13 Februari 2022, 18:13 WIB
ilustrasi hujan
ilustrasi hujan /sasint/pixabay/

HALOYOUTH - Pada tafsir mimpi kali ini, kita akan membahas arti mimpi kehujanan menurut primbon Jawa, pertanda baik dan buruk

Sebenarnya, apa arti mimpi kehuajanan? Menurut primbon Jawa mimpi ini memiliki dua makna yakni, baik dan buruk.

Untuk lebih jelasnya, berikut ini 12 arti kehujanan menurut primbon Jawa, sebagaimana dilansir Haloyouth.com dari kanal Youtube Males Baca, Minggu 13 Februari 2022.

1. Bermimpi Kehujanan Lalu Basah Kuyup

Menurut primbon Jawa ini merupakan pertanda kurang baik, karena berkaitan dengan penyakit menular yang akan menyerang si pemimpi.

2. Arti Mimpi Kehujanan Gerimis

Ini juga memiliki firasat yang burang baik, seseorang yang mengalami ini akan mengalami rezeki yang seret.

3. Arti Mimpi Kehujanan Tapi Memakai Payung

Arti ini menurut primbon Jawa, menjadi bukti adanya perlindungan terhadap diri sendiri dan keluarga. Atau akan ada orang yang menolong kamu ketika kesulitan.

Halaman:

Editor: Mukhamad Rozali

Sumber: YouTube Males Baca


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah