Arti Kedutan Pada Leher dan Pundak Membawa Pertanda Buruk? Ini Penjelasannya Kata Primbon Jawa

- 5 Mei 2023, 16:25 WIB
Ilustrasi - Arti Kedutan di leher dan pundak menurut Primbon Jawa
Ilustrasi - Arti Kedutan di leher dan pundak menurut Primbon Jawa /

Jika kamu pernah mengalami kedutan pundak sebelah kanan menurut Primbon Jawa, arti dari kedutan ini yaitu memiliki arti atau makna yang kurang baik.

Menurut Primbon Jawa, arti kurang baik dari kedutan pundak sebelah kanan menjadi isyarat bahwa akan ada anggota keluarga yang akan menderita sakit.

2. Arti Kedutan Pundak Sebelah Kiri

Arti kedutan pundak sebelah kiri menurut primbon Jawa, memiliki arti yang cukup baik.

Baca Juga: 4 Tanda Wanita yang Diam-diam Mencintaimu Menurut Primbon Jawa

Arti cukup baik dari kedutan pundak sebelah kiri yaitu bahwasanya kamu akan dihormati oleh orang lain (terutama oleh wanita).

3. Arti Kedutan Pundak Sebelah Kiri dan Kanan Secara Bersama

Arti dari kedutan pundak sebelah kiri dan kanan secara bersamaan menurut primbon Jawa, arti dari kedutan ini memiliki arti atau makna yang kurang baik.

Arti kurang baik dari kedutan pundak bersamaan sebelah kiri dan kanan yaitu bahwa orang yang mengalaminya akan sakit.

Baca Juga: 7 Weton Paling Setia Menurut Kitab Primbon Jawa

Halaman:

Editor: Nurhendra Wibowo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah