25 Inspirasi Nama Bayi Kembar Laki-laki dan Perempuan Islami dengan 2 Kata, Beserta Artinya

17 Maret 2022, 18:07 WIB
ilustrasi anak kembar /Ss Instagram @litaria.d/

HALOYOUTH - Berbicara mengenai nama bayi merupakan hal yang menarik bagi orang tua. Bagaimana tidak, disanalah pasangan suami istri dituntut untuk kompak dan belajar menerima perbedaan.

Karena, mencari nama bayi bagi sebagain orang tua adalah proses yang gampang-gampang susah. Harus tepat dan berkesan.

Seperti yang kita tahu bahwa, nama merupakan sebuah kata yang melekat dalam diri sang buah hati sampai ia dewasa dan seterusnya.

Baca Juga: 20 Rekomendasi Nama Bayi yang Aesthetic dan bermakna indah, Namanya Masih Langka loh!

Untuk Ayah dan Bunda yang sedang mencari nama bayi kembar laki-laki dan perempuan Islami dengan 2 kata, cek dibahwa ini ya.

Dikutip Haloyouth.com dari kanal Youtube Inspirasi Nama Bayi Cewek dan Cowok, Kamis 17 Maret 2022. Inilah daftar nama bayi kembar laki-laki dan perempuan dengan 2 kata.

1. Afiq Faeeq: Yang mulia lagi tinggi
Afiqah Faaeqa: Pemurah paling baik

2. Arrian Abrar: Yang teguh golongan baik
Arianna Abrar: Yang suci golongan baik

3. Ayyar Dahlan: Pengembaran nama ulama
Ayra Dahlia: Yang mulia nama bunga

4. Dhamir Athif: Hati nurani perasaan
Dhamira Athifa: Jiwa perasaan

5. Salman Abrasa: Selamat bergembira
Salma Absarina: Selamat penglihatan kami

6. Farooq Akmal: Pembeda antara benar dan salah sempurna
Fazia Akma: Kemenangan yang sempurna

7. Wafiq Dzaki: Berjaya dan cerdas
Wafa Dzakiya: Kesempurnaan dan pandai atau cedas

Baca Juga: Rekomendasi 20 Nama Anak dari Bahasa Sanskerta yang Jarang di Pakai, Memberikan Kesan Ekslusif

8. Shakeel Falah: Indah dan berjaya
Shakeela Falilah: Indah dan beruntung

9. Zhafri Mifzal: Kemenangan yang teramat mulia
Zhafra Maryam: Kemenangan wanita suci

10. Hanan Dayyan: Kesayangan penguasa
Hana Dayana: Kesayangan kekuatan

11. Hazim Malik: Tegas atau yang memiliki
Hayfa Malika: Yang memiliki suara lembut

12. Luthfi Daaim: Lemah lembut, kekal dan abadi
Luthfia Damia: Lemah lembut dan baik

13. Nadhir Syakir: Indah dan selalu bersyukur
Nadhira Syakira: Indah dan selalu bersyukur

14. Naufal Ardani: Pemurah suci
Nafla Ardini: Bunga atau istri yang penyayang

15. Faqih Kasyaf: Bijakssana dan berpengetahuan
Faqihah Khayra: Bijaksana dan penuh kebaikkan

16. Zain Kayden: Perhiasan
Zara Keysha: Puteri hidup bahagia

17. Haidar Aldari: Singa berani mulia
Hasya Aldariya: Kesempurnaan mulia

Baca Juga: 20 Rangkaian Nama Bayi Perempuan 3 Kata, yang Lahir Pada Bulan Februari Beserta Artinya

18. Shiraz Ahsan: Rupa yang elok terbaik
Shazia Aileen: Bau yang harum bercahaya

19. Asytar Rayhan: Bunga surga yang menawan
Arshiya Rayhana: Bunga terbaik

20. Ezzat Shafiy: Mulia lagi suci
Ezzah Sofia: Kerhormatan menawan

21. Naaz Ajwad: Kebanggan dan pemurah
Nazneen Ajla: Yang sangat cantik

22. Aryan Asadel: Kekuatan makmur
Arisya Asadel: Ketinggian makmur

23. Shafi Darwisy: Penyembuh dan ahli tasawuf
Shafia Darwisya: Penyembuh dan ahli tasawuf

24. Saif Washif: Pedang Istimewa
Sara Washfa: Puteri istimewa

Baca Juga: 20 Referensi Nama Bayi Laki-Laki Bermakna Baik dan Terdengar Indah

25. Zaaef Iman: Ramah dan beriman
Ziara Amani: Ketenangan

Itulah inspirasi nama bayi kembar laki-laki dan perempuan Islami dengan 2 kata, semoga dapat menginspirasi Ayah dan Bunda ya.***

 

Editor: Mukhamad Rozali

Sumber: YouTube Inspirasi Nama Bayi Kembar Cewek dan Cowok

Tags

Terkini

Terpopuler