Wajib Coba! Resep Nasi Kuning: Simpel dan Enak Banget

- 30 September 2022, 18:20 WIB
Ilustrasi nasi kuning.
Ilustrasi nasi kuning. / Freepik/topntp26/

3. Setelah itu, panaskan kukusan. setelah berbunyi, masukan nasi aron lalu masak hingga nasi matang

4. Jangan lupa sesekali di aduk agar matangnya merata. angkat lalu sajikan

Cara membuat tempe orek nasi uduk

Bahan - Bahan :
1/2 papan tempe, potong korek api
2 buah cabe merah keriting, iris serong
2 lembar daun salam
1 batang sereh, geprek
1 sdm kecap manis
1/4 sdm gula pasir
kaldu bubuk secukupnya
garam secukupnya
sedikit air

Baca Juga: Cara Mendidik Anak Laki-laki Zaman Sekarang, Simak Penjelasannya Menurut dr. Aisyah Dahlan

Bumbu Halus :
2 siung bawang merah
1 siung bawang putih
1/2 sdt ketumbar sangrai

Cara membuat :
1. panaskan minyak, goreng tempe hingga kering, angkat dan sisihkan

2. panaskan minyak, tumis bumbu halus, daun salam, sereh dan cabe merah hingga harum dan matang

3. Masukan tempe goreng, lalu tambahkan kecap manis, gula pasir, garam dan kaldu bubuk lalu tambahkan air. Masak hingga kering dan meresap

4. Cek rasa, jika sudah pas angkat dan sajikan hangat.

Halaman:

Editor: Adi Riyadi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah