Bermakna Baik dan Jarang di Pakai, 8 Nama Bayi Laki-laki Islami 2 Kata

- 29 September 2022, 05:32 WIB
Rangkaian Nama Bayi Laki-laki Terbaik dan artinya yang Belum Pernah Digunakan
Rangkaian Nama Bayi Laki-laki Terbaik dan artinya yang Belum Pernah Digunakan /pixabay.com/esudroff/

HALOYOUTH - Nama adalah sebagian dari doa, dengan begitu para orang tua tentunya harus menyiapkan nama bagi calon anaknya dengan sedemikian rupa.

Sehingga tidak salah arti dan bisa menjadi harapan orang tua sesuai dengan nama yang di berikan.

Untuk itu, telah kami rangkum 8 nama bayi laki-laki bermakna baik dan jarang di pakai dengan dua suku kata.

Seperti di kutip Haloyouth dari Youtube Bunda una pada 8 September 2022.

1. Rafifah afkari

Rafif artinya anak yang sholeh berakhlak baik afkari artinya yang bijak dan maknanya anak laki-laki yang berakhlak baik dengan dipenuhi kebijaksanaan.

Baca Juga: Sosok Rasuna Said dalam Google Doodle, Pejuang Kemerdekaan yang Vokal terhadap Isu-Isu Perempuan

2. Rafisqy Haikal

Rafisqy artinya kesempurnaan kebaikan Haikal artinya dasar yang besar dan subur dan maknanya anak laki-laki merupakan kesempurnaan itu hanya sebagai dasar yang besar dan subur serta penuh kebaikan.

Halaman:

Editor: Adi Riyadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x