Tidak Hanya Perempuan, Pria Juga Bisa Insecure, Ini Sebabnya

- 12 April 2021, 22:36 WIB
Ilustrasi Relationship
Ilustrasi Relationship /Tu'Anh/Pixabay/

3. Takut Tidak Bisa Membahagiakan Pasangannya.

Ini adalah salah satu hal yang paling menjadi perhatian pokok para cowok. Pada dasarnya cowok sangat ingin membuat pasangannya selalu merasa bahagia, namun ada kalanya Mereka merasa tidak bisa membuat pasangannya bahagia.

Selain itu juga cowok selalu ingin menjadi pasangan yang baik. Untuk hal ini biasanya sering terjadi pada cowok yang sangat perasa.

4. Ketakutan Menjomblo

Walau sebagian cowok terlihat cuek dan enggak terlalu memedulikan kisah cintanya, bukan berarti mereka mau terus hidup sendiri. Ada kalanya mereka perlu seorang untuk mengisi kekosongan hatinya.

Kelamaan menjomblo juga bisa membuat seorang cowok merasa insecure dan cemas, karena takut akan Menjomblo selamanya.

5. Khawatir terhadap pandangan orang lain kepada dirinya

Sebagian dari mereka justru merasa insecure dengan pendapat pasangan dan keluarganya. Bisa jadi takut dianggap oleh keluarga pasangan enggak bisa memenuhi kebutuhan, memberi kenyamanan, sampai dinilai cuma mau main-main.

Itu lah yang bisa membuat seorang cowok merasa insecure. Jadi yang bisa kita ambil pelajaran dari beberapa hal di atas hindari terlalu memikirkan pendapat orang lain terhadap apa yang kita lakukan. Belajarlah untuk sedikit bersifat bodoamat.

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah