Prakerja Gelombang 12 Segera Dibuka Kembali, Perhatikan Persayaratan Ini Supaya Berhasil Lolos!

- 5 Januari 2021, 10:15 WIB
Cara daftar Kartu Prakerja gelombang 12 di www.prakerja.go.id.
Cara daftar Kartu Prakerja gelombang 12 di www.prakerja.go.id. /Instagram @prakerja.go.id

HALOYOUTH.COM - Program Kartu Prakerja yang diselenggarakan oleh pemerintah pada tahun 2020, telah sukses membantu 5,9 juta warga Indonesia.

Tahun 2021, pemerintah akan membuka kembali Program Kartu Prakerja Gelombang 12.

Sebelumnya pada tahun 2020, program Kartu Prakerja sebanyak 11 Gelombang telah diselenggarakan pemerintah.

Baca Juga: Nyesel Baru Tahu Ada 5 Obat Maag Alami yang Disebut Bisa Redakan Nyeri Lambung, Cara Buatnya Mudah!

Selama tahun 2020, total pendaftar program Kartu Prakerja sebanyak 43 juta pendaftar.

Melalui program Kartu Prakerja ini, masyarakat yang terdampak pandemi Covid-19 dalam hal pekerjan, akan dibantu oleh pemerintah melalui pelatihan kerja.

Selain itu, peserta yang lolos akan menerima tunjangan sebanyak 2,4 juta, yang disalurkan secara bertahap.

Baca Juga: Oh Begini, Terbongkar 4 Arti Mimpi Selingkuh Menurut Ahli yang Jarang Orang Tahu

Melansir dari depok.pikiran-rakyat.com dalam artikel "Bersiap! Kartu Prakerja Gelombang 12 Dibuka Kembali Tahun 2021, Hanya 7 Kriteria Ini yang Bisa Lolos", pemerintah akan melanjutkan dan membuka kembali program kartu Prakerja pada tahun 2021 Gelombang 12.

Halaman:

Editor: Idam Rosyda Suha

Sumber: Depok.pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x