7 Fakta Menarik Dibalik Kemenangan Greysia-Apriyani di Olimpiade Tokyo 2020 yang Bikin Gigit Jari

- 3 September 2021, 11:17 WIB
Greysia Polii dan Apriani Rahayu saat Joget Tiktok.
Greysia Polii dan Apriani Rahayu saat Joget Tiktok. /instagram.com/@greyspolii

HALOYOUTH- Meski Olimpiade Tokyo 2020 telah rampung digelar, namun momen keberhasilan pasangan ganda putri Indonesia Greysia Polii-Apriyani Rahayu usai meraih medali emas masih membekas bagi pencita bulutangkis tanah air.

Kesuksesan Greysia-Apriyani di ajang Olimpiade mencatatkan sejarah baru bagi Indonesia.

Pasangan Greysia-Apriyani mengembalikan kedigdayaan ganda putri Indonesia usai merebut medali emas Olimpiade Tokyo 2020.

Baca Juga: 5 Fakta Menarik Jonatan Christie, Pebulutangkis yang Bikin Cewek Histeris: Dilarang Pacaran Pelatih

Sebelumnya, dari nomor ganda putri belum ada satu pun yang menorehkan prestasi terbaik di Olimpiade, sehingga Greysia-Apriyani tepat menjadi pionirnya.

Terlepas dari itu, pencapaian Greysia-Apriyani disambut baik dengan segudang hadiah, bonus hingga apresiasi dari berbagai kalangan.

Selain bonus Rp 5 Miliar dari Pemerintah, Greysia-Apriyani juga mendapatkan bonus rumah, tanah, outlet, usaha, hingga sederet bonus-bonus hadiah lainnya.

Baca Juga: Syarat Indonesia Juara Grup Piala Sudirman 2021, Jojo dan The Minions jadi Tumpuan

Tercatat, Rp1 milyar dari crazy rich juragan malang, dan juga mendapat bonus usaha cabang Baso Aci Akang dari pengusaha Arief Muhammad, serta mendapatkan rumah, tanah dan juga wisata ke banyak tempat sesuai hadiah dari menteri parawisata Sandiaga Uno.

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah