Kena Kutukan? Pebulutangkis Terbaik Indonesia Ini Selalu Gagal Raih Gelar Piala Sudirman

- 24 September 2021, 04:00 WIB
Ilustrasi Piala Sudirman
Ilustrasi Piala Sudirman /Pixabay/saif71/

HALOTOUTH- Legenda bulutangkis tunggal putra Indonesia Taufik Hidayat menorehkan berbagai prestasi hingga merebut gelar nyaris sempurna, namun ada satu gelar yang sulit diraih yakni Piala Sudirman.

Taufik Hidayat seakan kena kutukan karena sepanjang karier di bulutangkis tidak pernah satukalipun mencicipi gelar juara Sudirman Cup

Kegagalan meraih gelar di ajang turnamen bergensi dua tahunan itu selalu membekas sulit kiranya dilupakan seorang Taufik.

Baca Juga: Link Piala Sudirman 2021 Live di TVRI: Begini Cara Nonton di Vidio.com hingga Champions TV

Pebulutangkis terbaik Indonesia ini telah mengantongi berbagai gelar juara untuk ketegori individu seperti BWF Superseries, Asian Games, Kejuaraan Dunia hingga Olimpiade, sementara dikategori beregu Taufik sukses keluar sebagai juara Sea Ganmes sampai Asian Games.

Pemain yang dijuluki raja Backhand Smash ini mengubur mimpinya untuk meraih gelar Sudirman Cup usai memutuskan pensiun pada 2013 silam.

Sejak membela skuad merah putih terhitung mulai 1999 hingga 2009, Taufik mencatatkan prestasi terbaik cuma mampu meraih medali perak.

Baca Juga: Piala Sudirman 2021 Tayang di TV Mana? Berikut Jadwal Siaran Langsung di TVRI: Ini Lawan Indonesia

Mengulas kembali rentetan Taufik Hidayat membela skuad campuran merah putih ditandai kala mengikuti Piala Sudirman 1999 di Kopenhagen, Denmark. Saat itu Taufik masih berusia 18 tahun dipercaya menjadi tunggal putra di kejuaraan bergensi tersebut.

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x