Marcus-Kevin Jadi Kunci Utama Pramudya-Yeremia untuk Lolos BWF World Tour Finals 2021, Begini Penjelasannya

- 27 November 2021, 02:15 WIB
Kevin-Marcus Protes Keras, BWF Ucapkan Permintaan Maaf Soal Insiden 'Haw-Eye', Begini Katanya
Kevin-Marcus Protes Keras, BWF Ucapkan Permintaan Maaf Soal Insiden 'Haw-Eye', Begini Katanya /Tangkapan layar Instageam@kevin_sanjaya/

HALOYOUTH - Pasangan ganda putra, Marcus Fernaldi Gideon dan Kevin Sanjaya Sukamuljo menjadi kunci untuk kelolosan Pramudya Kusumawardana dan Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan ke BWF World Tour Finals 2021.

Berikut alasan Marcus Fernaldi Gideon dan Kevin Sanjaya Sukamuljo menjadi kunci untuk Pramudya Kusumawardana dan Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan lolos ke BWF World Tour Finals 2021.

Pramudya/Yeremia harus rela menghentikan perjuangannya di turnamen Indonesia Open 2021 usai disingkirkan oleh musuh bebuyutan Marcus/Kevin.

Baca Juga: Finish di Peringkat 7 Ranking Tur BWF, Ratchanok Intanon Tak Boleh Main di BWF World Tour Finals, Kok Bisa?

Ganda putra Jepang, Takuro Hoki/Yugo Kobayashi yang menaklukkan The Minions di babak final Indonesia Masters 2021 itu sukses menyingkirkan ganda putra junior secara straight game dengan skor akhir 23-25, 25-27.

Pada gim pertama, Takuro/Yugo sempat unggul skor atas Pramudya/Yeremia. Namun ganda putra muda ini justru sukses mengembalikkan keadaan dan berhasil berbalik unggul di interval pertama dengan skor 11-10.

Gim pertama kian berlangsung sengit ketika Pramudya/Yeremia mencoba menjauhkan skor atas Takuro/Yugo dengan skor 15-12.

Baca Juga: Greysia-Apriyani Marah Besar Diberi Kartu Kuning oleh Wasit di Indonesia Open, Pemain Ini Jadi Korbannya

Namun pada akhirnya ganda putra Jepang non unggulan ini justru bisa mengembalikkan keadaan hingga gim pertama dapat diselesaikan dengan skor 25-23.

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi

Sumber: Twitter @BadmintonTalk


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x