Wasit Curang? Gara-gara Hal Ini Marcus-Kevin Pernah Diganjar Kartu Merah

- 11 Desember 2021, 18:39 WIB
Ganda putra Indonesia Marcus Fernaldi Gideon-Kevin Sanjaya Sukamuljo
Ganda putra Indonesia Marcus Fernaldi Gideon-Kevin Sanjaya Sukamuljo /Tangkapan layar YouTube/fans the minions/

HALOYOUTH - Marcus Fernaldi Gideon-Kevin Sanjaya Sukamuljo merupakan ganda putra top dunia saat ini yang menduduki ranking 1 dunia selama beberapa tahun.

Namun dibalik kehebatannya ternyata Marcus-Kevin juga pernah mencicipi kartu merah dalam karir mereka.

Kartu merah dalam dunia bulutangkis tidaklah sama dengan permainan sepakbola. Jika dalam sepakbola kartu merah berarti pemain melakukan pelanggaran berat hingga harus dikeluarkan dari permainan, namun erbeda dengan bulutangkis.

Baca Juga: Pernah Berpasangan, ini Sederet Prestasi Kevin/Masitah di Ganda Campuran

Dalam bulutangkis kartu merah dikeluarkan jika pemain melakukan beberapa kali pelanggaran yang berat, namun sebelumnya mereka diberi kartu kuning terlebih dahulu. Jika berulang-ulang maka kartu merah akan dikeluarkan.

Kartu merah dalam bulutangkis berarti servis akan berpindah tangan dan itu artinya lawan akan mendapat satu poin secara gratis.

Dibalik itu semua, terkadang wasit juga melakukan beberapa hal konyol dalam mengeluarkan kartu merah.

Baca Juga: Tiru Aksi Tengil Kevin Sanjaya, Atlet Ini Langsung Kena Karma

Salah satu kasus yang paling konyol yakni ketika ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon-Kevin Sanjaya Sukamuljo menghadapi Zhang Nan-Liu Cheng di ajang All England 2019.

Halaman:

Editor: Rifqiyudin

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah