Hendrawan dan Rexy Mainaky Sesumbar Jegal Singapura dan Indonesia di BATC 2022, Begini Kata Mereka

- 10 Februari 2022, 20:02 WIB
Kepala pelatih ganda Malaysia Rexy Mainaky / Screenshoot Instagram.com/@the_malaysia_post.
Kepala pelatih ganda Malaysia Rexy Mainaky / Screenshoot Instagram.com/@the_malaysia_post. /

"Penampilannya akhir-akhir ini 50-50. Tetapi jika dia menang, kami memiliki peluang yang sangat bagus untuk memenangkan pertandingan," ujarnya berharap

Hanya saja, saat ini, Lee Zii Jia bukan berada di bawah kewenangan Hendrawan dan bukan lagi anggota BAM. jadi sulit memantau performanya.

"Sulit bagi saya untuk mengomentari Zii Jia karena dia tidak lagi di bawah program nasional," ucap Hendrawan.

Namun demikian, Hendrawan tidak melulu terpaku terhadap Lee Zii Jia, andalan Malaysia lainnya dari sektor ganda putra menurut Hendrawan ada Aaron Chia/Soh Wooi Yik yang akan menjadi tulang punggung Malaysia.

Baca Juga: Usir Rasa Bosan Dimasa Karantina, Ini yang Dilakukan Pramudya Kusumawardana Sebelum Turun Laga BATC 2022

"Jika ada, kami masih bisa mengandalkan ganda putra kami Aaron Chia/Soh Wooi Yik dan Man Wei Chong Tee/Kai Wun, didukung oleh kemenangan mereka di India (memenangkan Syed Modi International bulan lalu) dan tunggal kami yang lain (Ng) Tze Yong dan (Leong) Jun Hao." tegasnya 

Tak hanya itu, Hendrawan juga mempersiapkan pemain mudanya untuk berkiprah ke level lebih tinggi agar bisa belajar menghadapi tekanan dan bisa bertanggungjawab.

"Bagi Tze Yong dan Jun Hao, sudah waktunya bagi mereka untuk mengambil tanggung jawab yang lebih besar dan belajar menangani tekanan. Kami ingin membantu para pemain ini matang dan mempersiapkan mereka untuk beberapa turnamen tim besar tahun ini termasuk Asian Games dan Commonwealth Games." tuturnya

 Baca Juga: Kocak! Begini Aksi Konyol Apriyani Rahayu Dengan Siti Fadia Silva: Assalamualaikum Pak Haji…

Menurut Hendrawan, target Malaysia masih sama yaitu lolos ke semifinal dulu karena dirinya yakin bersama Choong Hann dan Rexy akan menampilkan strategi berbeda.

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah