Kerugian Timnas Indonesia Usai Mundur dari Piala AFF U-23 2022, Ada Apa Dengan Skuat Garuda?

- 12 Februari 2022, 17:42 WIB
Skuad Indonesia mundur
Skuad Indonesia mundur /@pssi/instagram/

Trofi juara di dapatkan pada 2019 usai mengalahkan Thailand dengan skor 2-0 dalam partai final yang di gelar di National Olympic Stadium.

Baca Juga: 16 Pemain Indonesia Ramai-ramai Mengundurkan Diri dari German Open 2022 dan All England 2022, Ahsan Buka Suara

Dengan tidak ikutnya berpartisipasi dalam Piala AFF U-23, maka Timnas Indonesia U-23 sudah pasti kehilangan status juara bertahan.

Ini menjadi kesempatan bagi tim lain untuk merebut mahkota juara dari tangan skuat Garuda muda.

Tanpa Timnas Indonesia U-23 piala AFF U-23 2022, akan di ikuti oleh 10 negara di Asia Tenggara.

Yaitu Brunai Darussalam, Filipina, Laos, Kamboja, Malaysia, Myanmar, Singapore, Timor Leste, Vietnam dan Thailand.

Yang kedua, tidak dapat pemanasan untuk Sea Games 2021, pada Mei 2022 akan ada kejuaraan Sea Games 2021 di Vietnam.

Ajang olahraga multievent itu seharusnya digelar akhir tahun lalu tapi di tunda karena pandemi Covid-19.

Sepakbola merupakan salah satu cabang olahraga yang paling ditunggu di Sea Games 2021.

Baca Juga: 9 Arti Mimpi Bertemu Seorang Wanita, Pertanda Baik atau Buruk? Simak Penjelasannya Berikut Ini

Halaman:

Editor: Mukhamad Rozali

Sumber: YouTube Dunia Sport90


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah