Pelatih Akhirnya Buka Suara Ungkap Hal Mengejutkan Tak Mainkan Pramudya-Yeremia Pada Penyisihan Grup A

- 18 Februari 2022, 16:50 WIB
pramudya kusumawardana dan yeremiya erich yoche
pramudya kusumawardana dan yeremiya erich yoche /@badminton.ina / Instagram/

HALOYOUTH - Badminton lovers, pertandingan bulutangkis Badminton Asia Team Championships 2022 tengah berlangsung.

Termasuk tim bulutangkis Indonesia masih bermain di kejuaraan Badminton Asia Team Championships 2022 tersebut

Termasuk ganda putra Indonesia yaitu Pramudya Kusumawardana dan Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan tidak ikut di kejuaraan Badminton Asia Team Championships 2022.

Baca Juga: Ternyata, Melati Daeva Dapat Pesan Ini dari Debby dan Liliyana Natsir, Menyentuh dan Tak Bisa Dilupakan

Namun, kabar terbaru, ganda putra pertama Indonesia di Badminton Asia Team Championships 2022, Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan tidak dimainkan pelatih.

Pramudya Kusumawardana dan Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan tak dimainkan pelatih pada pertanringan babak penyisihan grup A melawan India, Jumat 18 Februari 2022.

Pelatih ganda putra malah menurunkan Leo Rolly Carnando dan Daniel Marthin sebagai ganda pertama dan Muhammad Shohibul Fikri dan Bagas Maulana sebagai ganda kedua.

Baca Juga: Susah Ditebak, Ternyata Ini 5 Pebulutangkis yang Dikagumi Kevin Sanjaya, Nomor 3 dari Indonesia

Pelatih tentu punya alasan dengan adanya perubahan susunan tersebut, apa alasan pelatih ganda putra Indonesia, simak dibawah ini.

Halaman:

Editor: Adi Riyadi

Sumber: pbdjarum.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah