Sayang Batal Tampil di German Open 2022, Padahal Gloria Emanuelle Widjaja Pernah Sukses Melesat ke Babak Final

- 6 Maret 2022, 20:01 WIB
Gloria Emanuelle Widjaja/Screenshoot/website PB Djarum
Gloria Emanuelle Widjaja/Screenshoot/website PB Djarum /

Baca Juga: Bikin Terpana! Intip Profil Shella Bernadetha, Atlet Voli Cantik Andalan Bandung Bjb Tandamata

Hafiz/Gloria harus kehilangan game pertama terlebih dahulu dengan 16-21. Barulah di game kedua Hafiz/Gloria berbalik unggul dengan 21-13.

Di game penentuan, kembali Hafiz/Gloria bisa mendulang kemenangan meski dengan angka tipis 23-21.

Robin/Selena memang tidak bisa dipandang sebelah mata. Beberapa kali ganda Belanda berperingkat 57 dunia ini bisa menumbangkan para pasangan unggulan di kejuaraan ini .

Pertama kali yang ditaklukkan adalah ganda Indonesia Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti yang merupakan unggulan ke tujuh di babak pertama.

Baca Juga: Deretan Prestasi Kim Astrup, Pebulutangkis Luar Biasa Kelahiran Denmark

Lalu unggulan pertama, Yuta Watanabe/Arisa Higashino dihentikan di tangan mereka pada babak perempat final.

Di babak final, Hafiz/Gloria bertemu dengan pasangan dari Korea, Seo Seung Jae/Chae Yujung.

Dalam catatan dari badan bulutangkis dunia, belum nampak pertemuan dari pasangan ini.

Hal ini berarti, Jerman menjadi tempat pertemuan pertama mereka. Hafiz/Gloria pernah bertemu sebanyak dua kali dengan Seo Seung Jae, tetapi dengan pasangan lamanya Kim Ha Na.***

Halaman:

Editor: Adi Riyadi

Sumber: PB Djarum


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x