Profil Mohammed Rashid, Pemain Persib Bandung yang Tolak Bentangkan Spanduk Stop War Ukraina

- 6 Maret 2022, 19:29 WIB
Inilah profil Mohammed Rashid pemain Persib Bandung berkebangsaan Palestina, yang tolak foto bersama dengan spanduk bertuliskan Stop War Ukraina / Tangkap layar akun Instagram / @moerashid95
Inilah profil Mohammed Rashid pemain Persib Bandung berkebangsaan Palestina, yang tolak foto bersama dengan spanduk bertuliskan Stop War Ukraina / Tangkap layar akun Instagram / @moerashid95 /

HALOYOUTH - Nama Mohammed Rashid saat ini tengah menjadi sorotan publik, setelah dirinya menolak ikut foto bersama dengan tim sembari memegang spanduk bertuliskan 'Stop War',

Spanduk bertuliskan Stop War tersebut adalah bentuk seruan damai, terhadap perang yang terjadi antara Rusia dan Ukraina. Namun Mohammed Rashid enggan membentangkannya.

Bukan tanpa alasan, Mohammed Rashid menganggap bahwa seruan damai tersebut sangat tidak adil baginya. Karena perang tidak hanya terjadi di Ukraina, melainkan juga di Palestina.

Baca Juga: Saat Jonatan Christie Bantai 2 Game Sekaligus Wakil Spanyol, Jojo: Lawan Saya Ini Tipe Pemain yang Ngotot

Seperti diketahui, Mohammed Rashid sendiri merupakan salah satu atlet sepakbola kebangsaan Palestina, yang saat ini bermain untuk klub Persib Bandung.

Mohammed Rashid kemudian memberikan alasan kenapa dirinya enggan foto bersama dengan spanduk bertuliskan Stop War, di akun Instagramnya @moerashid95 pada Jum'at, 4 Maret 2022.

Atas penolakannya berfoto dengan spanduk Stop War tersebut, banyak sekali publik khususnya para pecinta olahraga yang penasaran tentang Mohammed Rashid.

Profil dan biodata Mohammed Rashid pun akhirnya banyak dilirik dan dicari oleh para pecinta olahraga, khususnya suporter sepakbola yang ada di Indonesia.

Baca Juga: Bikin Terpana! Intip Profil Shella Bernadetha, Atlet Voli Cantik Andalan Bandung Bjb Tandamata

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x