Bikin Haru, Lee Zii Jia: Kejuaraan Ini Merupakan Hadiah Idul Fitri untuk Warga Malaysia

- 2 Mei 2022, 20:10 WIB
Lee Zii Jia juara BAC 2022
Lee Zii Jia juara BAC 2022 /Twitter @aten2903/

Di babak final BAC 2022 pemain peringkat tujuh dunia itu mengalahkan lawannya di babak final dari Indonesia, Jonatan Christie.

Berstatus unggulan kedua turnamen Lee Zii Jia mengalahkan Jonatan Christie dengan skor 21-17, 23-21.

Baca Juga: Tampil Menggila di BAC 2022, Pramudya-Yeremia Mengaku Gara-gara Bagas-Fikri, Kok Bisa?

Keberhasilannya tersebut membuatnya menjadi pemain tunggal Malaysia keenam yang meraih gelar BAC.

Mantan pepebulutangkis nomor satu dunia, Datuk Lee Chong Wei menjadi pemain Malaysia terakhir yang meraih gelar pada edisi 2016 sekaligus juara yang sama juga diraih.

Sementara sisanya Teh Kew San (1962), Tan Aik Mong (1971), Rashid Sidek (1991, 1992) dan Foo Kok Keong (1994).

Baca Juga: Masih Ingat Chafidz Yusuf Sempat Heboh Didepak PBSI? Terbaru di Hari Lebaran Ucapannya Ke Eng Hian Menyentuh

Usai ajang ini, Lee Zii Jia yang kini dilatih oleh pelatih asal Indonesia, Indra Wijaya di jalur profesional akan kembali berlaga di Piala Thomas 2022.

Di Piala Thomas 2022 nanti Malaysia sendiri mengincar gelar juara mengingat mereka memiliki kedalam skuad yang patut diperhitungkan.

Di sektor tunggal putra, Lee Zii Jia akan menjadi tumpuan di bantu pemain muda potensial, Ng Tze Yong.

Halaman:

Editor: Adi Riyadi

Sumber: Berita Harian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah