Kehebatan Hendra Setiawan Bikin Pemain Terbaik Denmark ini Tercengang: Ekstrem.....

- 19 Mei 2022, 08:27 WIB
Ganda putra Indonesia Hendra Setiawan
Ganda putra Indonesia Hendra Setiawan /Foto kloase/screenshot instagram Hendra Setiawan/

Baca Juga: Habisi Antonsen, Shesar Hiren Rhustavito Lolos ke 16 Besar Thailand Open 2022, Bentrok Pemain Ini......

Duet Hendra-Ahsan tak kalah mentereng, pasangan yang dijuluku The Daddies ini tak terbendung meraih segudang prestasi hingga melesat menjadi ganda putra terbaik dunia.

Hendra-Ahsan langsung mengukir gelar juara dunia pada edisi 2013 di Guangzhou, China, sempat meredup pada 2014, prestasi emas kembali dicatkan pada 2015.

Karier Hendra-Ahsan melejit pada 2019, saat itu mereka sukses memborong tiga gelar juara bergengsi mulai All England, Kejuaraan Dunia hingga World Tour Finals.

Disisi lain, The Daddies juga mencatatkan rekor impresif tak pernah terkalahkan pada setiap laga semifinal yang mereka jalani sepanjang 2019.

Baca Juga: 15 Wakil India Berguguran di Babak Pertama Thailand Open 2022, Pemain Andalan Ini Jadi Korban

Untuk lebih lengkap, berikut segudang prestasi Hendra Setiawan selama berkarier di dunia bulutangkis.

Hendra Setiawan membuka dengan meraih Medali Emas Olimpiade edisi 2008, di Kejuaraan Dunia dia meraij Medali Emas pada pada edisi 2007, 2013, 2015, dan 2019, kemudian, Medali Perunggu pada edisi 2010

Tak henti disitu, pada kejuaraan Asian Games meraih Medali Emas pada edisi 2010-2014, Medali Perunggu pada edisi 2006, Medali Perunggu Beregu Nomor Beregu pada edisi 2006, 2010

Kejuaraan Asia, Hendra meraih Medali Emas pada edisi 2005, 2009, Medali Perak pada edisi 2003, 2015, sementara Piala Sudirman meraih Medali Perak edisi 2007, Medali Perunggu edisi 2009, 2015, 2019.

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x