Bukan Anthony Ginting atau Lee Zii Jia, Tiga Pebulutangkis Ini Sering Permalukan Viktor Axelsen

- 23 Juni 2022, 15:27 WIB
Viktor Axelsen
Viktor Axelsen /Reuters/

Secara rekor pertemuan Chen Long unggulan 14-6 atas Axelsen, namun sejak kekalahan Chen Long di Olimpiade Tokyo lalu membuat pebulutangkis asal Tiongkok ini menghilang dari berbagai turnamen.

3. Lee Chong Wei

Penghuni ranking 1 dunia beberapa tahun yang lalu ini merupakan salah seorang nama yang sulit untuk ditumbangkan termasuk oleh Viktor Axelsen.

Baca Juga: 5 kriteria Untuk Seseorang yang Akan Berkurban Pada Hari Raya Idul Adha

Bahkan di dua pertandingan terakhir sebelum pensiun Lee Chong Wei berhasil keluar sebagai juara saat melawan Viktor Axelsen.

Di 14 kali pertemuan dengan Lee Chong Wei, Viktor Axelsen hanya mampu meraih tiga kali kemenangan, catatan head to head tersebut membuktikan bahwa setiap pemain ada masanya.

Dan terbukti dari beberapa nama yang paling sering mempermalukan atau mengalahkan Viktor Axelsen kini tidak setangguh dulu, bahkan diantaranya ada yang sudah memutuskan untuk gantung raket.

Lantas siapa saja yang akan berhasil mengalahkan Viktor Axelsen dan merebut gelar sebagai raja bulutangkis di sektor tunggal putra dunia.

Dua pemain ini digadang-gadang sebagai lawan seimbang seorang Axelsen, mereka adalah Anthony Sinisuka Ginting dan Lee Zii Jia.

Baca Juga: Link Pengumuman SBMPTN 2022 Universitas Padjadjaran Hari Ini, Klik di Sini Lengkap dengan Caranya

Halaman:

Editor: Adi Riyadi

Sumber: Badminton Talk TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x